A Night Routine Must-Haves: Face Oil

November 04, 2019

You read the title, you know what to expect! Kali ini aku mau bahas tentang Face Oils~

Aku memang sudah suka sekali memakai Face Oils di malam hari karena bisa membuat kuliku jadi lebih nyaman saat bangun tidur. Awalnya aku udah pernah nyobain Grapeseed dan Ricebran Oil dari Purivera Botanicals (stalk my ig to read the review!) dan sejak saat itu mulai memasuki dunia per face oil-an hahaha

Disini aku punya dua jenis face oil yaitu Almond Oil dan Primrose Oil. Aku pakai mereka ini di slot moisturizer malam secara bergantian. Bergantian disini maksudnya malam ini aku pakai Almond, besok malam pakai Primrose. Tapi semenjak aku makin oenasaran dengan performa masing-masing face oil ini, aku mulai pakai mereka secara terpisah. Jadi awalnya aku memutuskan buat menghabiskan si Almond Oil terlebih dahulu and here's my thoughts!

Almond Oil
Memiliki anti-inflammatory peoperties jadi bisa mengurangi redness akibat jerawat di wajahku! aku pakai ini memang redness di mukaku somehow jadi lebih calm dan gak se-merah sebelum aku pakai ini, sih dan teksturnya itu sangat lightweight jadi masih sangat nyaman digunakan! Pagi hari setelah aku pakai ini biasanya kulitku jadi lebih supple dan lebih radiant keliatannya seperti kulitku jadi sehat ternutrisi dengan baik hahah

Primrose Oil
Jadi setelah si Almond Oil ku sudah habis, gantian aku pakai si Primrose Oil. Kalau dibandingkan, Primrose Oil ini lebih sulit untuk diserap ke kulitku sehingga di pagi hari aku masih merasa ada sisa minyak yang masih menempel di mukaku dan baunya pun terasa aneh. Aku memang tipe yang tidak suka ada fragrant dalam produk skincare, sih jadi sebenernya aku tidak ada masalah apa-apa dengan hal ini.

To be honest, aku mesih belum ngerasain perbedaan yang signifikan di kulitku semenjak memakai berbagai jenis face oil jadi aku masih kesulitan untuk mendeskripsikan perbedaan hasil antara face oil yang sudah aku pakai. 

Have you tried one?

You Might Also Like

0 comments

Subscribe